Posts

Showing posts with the label Kepala Sekolah Teladan

Sejarah Singkat SD Unggulan Al-Ya’lu Arjosari Malang

Image
       Inilah blog resmi Al Ya’lu yang diterbitkan oleh Yayasan Manunggal Bangsa bersama Kepala Taman Kanak Kanak dan Sekolah Dasar Unggulan Al Ya’lu berdasarkan dokumen resmi dari notaris pejabat negara yang syah dan memiliki ijin dari departemen hukum dan HAM. Setelah membaca blog ini para pembaca dipersilahkan untuk membandingkan dengan blog Al Ya’lu palsu yang dibuat oleh orang yang tidak bertanggungjawab sehingga isi dan kualitas berita sangat rendah, akurasi sumber yang digunakan sangat jauh dari kenyataan. Setelah membandingkanya dengan hati yang jernih para pembaca dipersilakan untuk datang dan membuktikannya secara langsung di TK dan SD Unggulan Al Ya’lu agar semakin yakin dan meyakinkan.         Prestasi TK unggulan Al Ya’lu ditorehkan oleh Ibu Endang Supadminingsih, SP,MP. Yang meraih Juara 1 Kepala Taman Kanak Kanak Teladan Tingkat Nasional pada tahun 2007. Sedangkan prestasi SD unggulan Al Ya’lu ditunjukkan pada tahun 2009 ketika untuk pertama kalinya mengikuti Ujian Nasi

Prestasi Tingkat Nasional

Image
Berbagai prestasi telah diukir oleh siswa, guru dan Kepala Sekolah AL-YA’LU International Outlook School.  Sebagian dari prestasi  kami adalah:   1. Kepala Sekolah  TK Teladan 1  Nasional Atas prestasi tersebut I bu Endang Supadminingsih, S.P., M.P selaku Kepala TK Unggulan AL-YA’LU  menerima anugerah Satya Lencana Pendidikan dari  Bapak Presiden RI,  dikukuhkan dengan Keppres RI No.074/TK/Tahun 2007 ; Tanggal 19 November 2007. Kepala TK Unggulan AL-YA’LU Ibu Endang Supadminingsih, SP, MP., menerima anugerah Satya Lencana Pendidikan dari Bapak Presiden atas prestasinya sebagai Kepala TK Teladan 1 Nasional   bu Endang menerima Piagam Penghargaan dari Bapak Mendiknas sebagai Kepala TK Teladan 1 Tingkat Nasional  Kepala TK Unggulan AL-YA’LU Ibu Endang ( berdiri 5 dari kiri ) di Istana Negara 2. Juara 1 Nasional English Story Telling santri TPQ tahun 2004 ( Qonita Deifaky Tsauria, Fajar) 3.  G uru Penyaji Terbaik Nasional pada Gelar Performance Teatral di Taman Ismail Marzuki ta